Jogja Istimewa - Pantai Glagah


Bapak-bapak mancing (photo by Pandu).

Pantai Glagah terletak di selatan Kabupaten Kulon Progo. Kegiatan yang bisa dilakukan disini antara lain, foto-foto di Tetrapod, main layangan, mancing, berenang di kolam anak dan makan. Jalan kesana bisa dilihat dari peta di bawah ini:



Gue kesana abis dari tempat wisata Kalibiru. Kalau dari sana tinggal tancap gas ke Selatan.



Kita bisa memilih untuk jalan di bukit bebatuan samping pasar. Tapi banyak kawat yang sudah berkarat dan tajam sehingga harus liat ke bawah terus. Tapi bagus buat foto-foto tempatnya
(photo by Rezqi's GoPro)



Agak licin tapi masih bisa main di lautan tetrapod (photo by Rezqi's GoPro).

Bisa juga buat iklan motor (photo by Pandu). 

Jalan diantara lautan tetrapod (photo by Rezqi's GoPro).

Di ujung jalan, bisa menunggu ombak pecah >.< (photo by Rezqi's GoPro)

Banyak warung seafood untuk mengobati lapar (photo by Rezqi's GoPro).





0 comments:

Post a Comment